Hasil Wimbledon: Jannik Sinner Temukan Jalan Menuju Semifinal
Petenis peringkat 1 dunia memperlihatkan performa solid ciri khasnya demi menumbangkan petenis AS, Ben Shelton dengan 7-6, 6-4, 6-4, kemenangan yang mengantarkannya ke semifinal Wimbledon untuk kali kedua dalam kariernya. Petenis yang mengalami cedera siku dan tertinggal dengan dua set sebelum lawannya di babak...
Hasil Wimbledon: Iga Swiatek Tembus Semifinal Untuk Kali Pertama
Petenis unggulan kedelapan berhasil mengalahkan petenis unggulan ke-19, Liudmila Samsonova dengan 6-2, 7-5 di perempatfinal Wimbledon musim 2025. Mantan petenis peringkat 1 dunia akan berhadapan dengan petenis unggulan ketujuh, Mirra Andreeva atau juara Olimpiade di Tokyo tahun 2021, Belinda Bencic di semifinal. Petenis...
Hasil Wimbledon: Amanda Anisimova Amankan Tiket Menuju Semifinal
Ketika menginjak usia 17 tahun, petenis AS menundukkan Aryna Sabalenka dan Simona Halep dalam perjalanan menuju semifinal French Open musim 2019. Tiga musim kemudian, ia sukses melenggang ke perempatfinal Wimbledon. Namun di musim panas tahun yang sama, tekanan dunia tenis profesional mulai membuat petenis...
Hasil Wimbledon: Aryna Sabalenka Kandaskan Harapan Laura Siegemund
Petenis unggulan pertama bangkit setelah tertinggal dengan peluang break sebanyak dua kali demi mengklaim kemenangan 4-6, 6-2, 6-4 atas petenis berkebangsaan Jerman, Siegemund di perempatfinal Wimbledon yang berlangsung selama 2 jam 54 menit, menjadikannya pertandingan ketiga terpanjang di London musim ini. Berkat kemenangan tersebut,...
Petenis Indonesia runner up ITF J60 Jakarta
Petenis Indonesia Anjali Kirana Junarto harus puas berada di posisi runner up tunggal putri turnamen Pusaka International Junior Championship 2025. Bertanding pada babak final di The Sultan Hotel & Residence Jakarta, Minggu, unggulan kelima itu terpaksa mengakui keuletan unggulan kedua Azuna Ichioka dari Jepang...
Alcaraz selangkah lebih dekat untuk hatrik gelar di Wimbledon
Carlos Alcaraz selangkah lebih dekat menuju gelar Wimbledon ketiga berturut-turut ketika ia mengalahkan favorit tuan rumah Cameron Norrie, Selasa (8/7) waktu setempat atau Rabu WIB, untuk mencapai semifinal Wimbledon. Sebagai petenis peringkat dua dunia, Alcaraz tampil gemilang menyelamatkan kelima break point yang dihadapinya dalam...
Ben Shelton Buka Suara Terkait Obsesi Baru Yang Ingin Ia Wujudkan
Musim ini, petenis unggulan kesepuluh lolos ke semifinal Australian Open, babak keempat French Open, dan kini perempatfinal Wimbledon. Melebihi ekspektasi semua orang, kita bisa setuju bahwa perjalanan Grand Slam petenis AS pada musim ini luar biasa, menunjukkan bahwa ia memiliki potensi untuk berkompetisi di...
Hasil Wimbledon: Mirra Andreeva Jadi Perempatfinalis Termuda Sejak 2007
Petenis berusia 18 tahun tampil tanpa ampun ketika membungkam petenis unggulan kesepuluh, Emma Navarro dengan hasil meyakinkan 6-2, 6-3 demi melenggang ke perempatfinal Wimbledon. Petenis unggulan ketujuh pun menjadi petenis putri termuda yang menorehkan pencapaian tersebut sejak Nicole Vaidisova 18 musim lalu. Ia juga...
Lawan Mundur, Jannik Sinner Maju Ke Perempatfinal
Petenis peringkat 1 dunia tengah unggul dengan 6-3, 7-5, 2-2 ketika petenis berkebangsaan Bulgaria, Dimitrov terpaksa mengundurkan diri akibat cedera. Juara Australian Open musim 2025 sendiri jatuh dengan cukup keras di game pembuka dan tidak mampu mengatasi variasi permainan petenis unggulan ke-19 di dua...
Karen Khachanov Kembali Berjaya Di London
Petenis unggulan ke-17 membungkam petenis berkebangsaan Polandia, Kamil Majchrzak dengan tiga set langsung di babak keempat Wimbledon musim 2025, termasuk memenangkan 79 persen poin dari servis pertamanya dan menembakkan 44 winner. “Jika saya bisa menilai permainan saya kali ini, saya akan mengatakan 9 dari...
Showing 451 to 460 of 1132 results